Penanganan Kebakaran akibat Konsleting Listrik

Penanganan Kebakaran akibat Konsleting Listrik

 

 

 

 

Hari ini Senin, (1/7/2024) Satpol PP Kabupaten Banyumas melalui UPT Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan menerima laporan melalui Call Center pada pukul 13.35 WIB tentang adanya kejadian Kebakaran Korsleting Listrik milik PLN di Jl. Supriadi , Mersi Kec. Purwokerto Timur. 

 

Setelah menerima laporan, personil Regu 1 Damkar langsung menuju lokasi dan melakukan pemadaman. Menurut keterangan dari PLN, penyebab korsleting listrik karena beban arus listrik yang terlalu besar sehingga terjadi kebakaran tersebut. Personil berhasil memadamkan api pada pukul 14.15 WIB. 

 

Salam Praja Wibawa !

Salam Yudha Brama Jaya !

Damkar Jaya !

Related Posts

Komentar